Rekomendasikan materi yang ingin anda ketahui kepada kami

Wednesday, July 17, 2013

pH Larutan ( Menentukan Rumus Yang Akan Dipakai Untuk Mencari pH Suatu Larutan )

uchilusiamagda.blogspot.com


Pertama kali mengenal materi ini, saya agak pusing dengan banyaknya rumus tentang pH. Saya sendiri kebingungan dengan rumus apa saya akan mencari pH suatu larutan / campuran larutan. Namun sekarang otak saya agak cerah dengan materi itu, saya harap anda langsung mengerti apa yang dijelaskan guru mengenai materi diatas (terus kalo udah ngerti ngapain seaching? -_____-"). Hahaha, tenang - tenang bagi yang belum mengerti berikut beberapa pemaparannya, selamat bersenang - senang :D

Sebenarnya untuk menentukan suatu pH larutan dibagi menjadi 3 rumus dasar:

1. pH larutan ( biasa disebut reaksi penetralan)
2. Hidrolisis Garam
3. Larutan Buffer
Sekarang saya akan menjelaskan yang pertama dulu yahh

1. Reaksi Penetralan ( pH larutan biasa)

   rumus yang cukup sederhana ini digunakan untuk menentukan pH larutan asli/bukan merupakan campuran. Ataupun digunakan jika suatu larutan campuran Asam Kuat + Basa Kuat, dan juga digunakan pada campuran Kuat+Lemah jika Larutan Kuat ( Baik Asam/ Basa ) jumlah molnya lebih besar dari mol Lemahnya ( Baik Asam/Basa) . Sehingga kita dapat menggunakan rumus pH campuran biasa

Berikut saya akan menjelaskan beberapa contohnnya:

a. Jika Kuat + Kuat

Kalo larutan kuat yang tersisa adalah asam , langsung aja ke pH yang rumusnya
pH = -log H+

b. Jika Kuat + Lemah

Sama saja dengan rumus diatas akan tetapi yang harus anda ingat adalah mol yang tersisa adalah yang Kuat. Sekedar  bocoran post yang berikutnya, jika yang tersisa adalah yang lemah maka itu adalah larutan Buffer.

Sekian post kali ini tunggu post yang berikutnya yahhh :D

4 comments:

Harap menggunakan bahasa yang sopan